Kamis, 14 Maret 2019

Begini Cara Mengetahui Siapa Suka Stalking Instagram Kita


Begini Cara Mengetahui Siapa Suka Stalking Instagram Kita – Kehadiran media sosial kini telah menjadi bagian keseharian kita. Perkembangannya yang pesat semakin meningkatkan kegemaran sebagian besar masyarakat. Salah satu media sosial yang paling banyak penggemarnya adalah instagram. Namun, sebagian pengguna Instagram masih terasa risih dengan kehadiran stalker. Adapun pengguna Instagram yang kemudian penasaran dan ingin melihat siapa yang suka stalking dalam akun Instagram-nya.  Nah, agar Hinet Lovers dapat mengetahui siapa saja yang sering datang berkunjung ke profil Instagram-mu, berikut ini Hinet punya rekomendasi aplikasi yang bisa membantu :
1. Who Viewed Your Instagram
Begini Cara Mengetahui Siapa Suka Stalking Instagram Kita-Who Viewed Your Instagram
Aplikasi pertama yang bisa Hinet Lovers rekomendasikan untuk kamu adalah Who Viewed Your Instagram. Aplikasi ini memiliki fungsi untuk memberi tahu siapa saja orang yang sering mengunjungi profil Instagram-mu. Who Viewed Your Instagram akan menunjukan kepadamu lima orang stalker. Jika Hinet Lovers menginginkan daftar stalker lebih dari lima, kamu harus membayar sejumlah uang agar bisa mendapatkan informasi lebih banyak.
2. Insta Stalker-Stalk Anyone
Begini Cara Mengetahui Siapa Suka Stalking Instagram Kita-Insta Stalker-Stalk Anyone
Aplikasi berikutnya yang bisa memberi tahu siapa saja para stalker akun Instagram adalah Insta Stalker-Stalk Anyone. Aplikasi ini memiliki keakuratan yang tinggi, terbukti dari jumlah rating yang baik dan telah diunduh lebih dari puluhan juta pengguna. Hinet Lovers harus mengunduh aplikasi ini dan harus login terlebih dahulu melalui akun Instagram-mu. Selanjutnya aplikasi ini akan memunculkan nama pengguna Instagram yang menjadi stalker profil Instagram-mu.
3. Who Viewed My Instagram
Begini Cara Mengetahui Siapa Suka Stalking Instagram Kita-Who Viewed My Instagram
Who Viewed My Instagram juga bisa menjadi pilihan agar bisa mengetahui lebih lanjut stalker Instagram kita. Hinet Lovers engga perlu ragu juga sama aplikasi ini, karena dari 50 ribu pengguna menyatakan merasa puas sudah menggunakan aplikasi ini. Jika Hinet Lovers tertarik menggunakan aplikasi ini, kamu harus mengunduh terlebih dahulu kemudian login di akun Instagram-mu. Setelah login, baru kamu bisa mengetahui siapa saja orang yang menjadi stalker-mu.
4. Who Viewed My Instagram Profil
Begini Cara Mengetahui Siapa Suka Stalking Instagram Kita-Who Viewed My Instagram Profil
Aplikasi lain yang dapat membantumu melihat stalker adalah Who Viewed My Instagram Profile. Melalui aplikasi ini Hinet Lovers engga perlu bertanya-tanya lagi siapa yang sering mengunjungi profil Instagram-mu. Memiliki fungsi yang sama dengan aplikasi lain, kamu tidak akan penasaran lagi siapa yang suka stalkingatau malah pengagum rahasiamu.
Semua aplikasi di atas dapat kamu unduh secara gratis di gadget kamu. Pastikan kamu menggunakan mifi 4G dari Hinet yang bisa menghemat kuotamu. Selain itu, mifi 4G dari Hinet bisa digunakan untuk sharing karena dapat digunakan oleh 10 user sekaligus.












Sumber:https://www.hinet.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar